Apakah kamu penggemar kopi? Jika iya, kamu pasti tahu kalau kopi memiliki banyak manfaat. Selain untuk kesehatan tubuh, kopi juga bermanfaat untuk kesehatan mental, lho. Penasaran kan kandungan apa yang terdapat dalam kopi yang dapat bermanfaat untuk kesehatan mental?
Kopi Buat Kamu Bahagia
Ada banyak hal yang mengaitkan antara kopi dengan kebahagiaan, mulai dari rasa kopi yang khas, hingga banyak kegiatan yang dapat dilakukan sambil minum kopi termasuk sambil bersosialisasi. Kandungan antioksidan alami yang terdapat dalam kopi membantu merangsang produksi hormon perasaan bahagia seperti dopamine, serotonin, dan non-adrenaline. Sehingga meminum kopi cenderung dapat menaikkan mood kamu dan menjadi bahagia.
Kopi Dapat Melawan Depresi
Dalam beberapa penelitian mengatakan bahwa kafein yang terkandung dalam kopi memberikan dampak positif terhadap depresi. Kafein dapat mencegah reseptor otak untuk merepson situasi stres, yang berarti orang yang gemar minum kopi setiap hari ada kemungkinan sulit mengalami depresi.
Meminum kopi untuk menghindari masalah mental merupakan salah satu cara yang tepat, namun kamu harus tetap memerhatikan jumlah konsumsi kopi per harinya, yaitu 3 cangkir per hari.
Ingin ngopi di wilayah Tangerang Selatan? Bagi yang berdomisili di wilayah Tangerang Selatan, khususnya BSD dan sekitarnya, bisa mengunjungi Arkeo Coffee. Ada beragam hidangan kopi dan minuman non kopi yang disajikan di sini, dengan variasi teknik ala barista berpengalaman. Tidak hanya kopi, kamu juga bisa menikmati varian teh, green tea frappe, sepiring waffle dan kudapan lain yang tidak kalah lezat.
Selain menyajikan kopi, Arkeo Coffee juga menawarkan Arkeo Co-Working Space, buat kamu yang ingin ngopi sambil bekerja. Saat ini, Arkeo Coffee hadir di Ruko Sektor IV Extention, Blok RE No.51, BSD City, Lengkong Wetan, Serpong, South Tangerang City, Banten 15323. Lokasinya terletak di lantai 2 restoran Bhaliboel. Arkeo Coffee menjadi jawaban tepat bagi para pecinta kopi di daerah sekitar BSD, yang wajib dikunjungi.
Arkeo Coffee
Alamat: Ruko Sektor IV Extention, Blok RE No.51, BSD City, Lengkong Wetan, Serpong, South Tangerang City, Banten 15323 (lantai atas Sate Bhaliboel BSD)
Instagram: @arkeocoffee.id
Sumber:
https://majalah.ottencoffee.co.id/kopi-dan-kafein-menjaga-kesehatan-fisik-dan-mental-anda/
https://hellosehat.com/hidup-sehat/nutrisi/efek-kopi-pada-mood-seseorang/